Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

iklan

Festival lomba menyanyi campursari non penyanyi pagerseni

Dalam rangka turut memeriahkan hari jadi kota wonogiri yang ke 275 seniman seniwati pagerseni mengadakan kembali festival lomba menyanyi campursari non penyanyi pagerseni yang ke 2.
acara kali ini berbeda dari tahun lalu yang di gelar di gedung gotong royong jatisrono kali ini di adakan di lapangan jatiroto. acara pembukaan kali ini pun juga berbeda di awali dengan sebuah tari gambyong pkjt dan di iringi music campursari dengan lagu wonogiri edipeni yang di buat disparpora wonogiri. acara di gelar 3 hari dan yang di ikuti lebih dari 50 peserta, setiap peserta di harus kan mennyayikan 1 lagu wajib dan 1 lagu pilihan di seleksi 10 besar dan hari terakhir di ambil 5 besar dan hadiah dan piagam di serahkan langsung di pendopo kabupaten wonogiri di hari malam resepsi hari jadi wonogiri.disini terlihat seniman seniwati terlihat gotong royong sayuk rukun  menyiapkan semua nya. dengan bekerja sama dengan para sponsor dan juga ada bazar banyak makan nan dan jajanan berjualan di dalam lapangan yang kesemuanya di tata rapi di dalam lapangan. juga terlihat kerjasama yang baik antara seniman pemusik . penyanyi. sound sitem. vidio shoting dll semua menyatu dan berkumpul. semoga acara yang baru ini di gelar tahunan ngleluri budaya jawa.

pagerseni  sendiri adalah paguyuban seniman seniwati wonogiri dengan beranggotakan seniman campursari. suond sistem. penari. vidio dll dari sekitaran jatisrono.

Posting Komentar untuk "Festival lomba menyanyi campursari non penyanyi pagerseni"